Berita Harian

Bimbingan Teknis dan Manajemen (Pembelajaran di Luar Kampus) Kejaksaan Corporate University

Pada hari Rabu, tanggal 2 Oktober 2024, Pukul 08.00 WIB s/d 09.30 WIB, Bertempat di Ruang Vicon Kantor Kejaksaan Negeri Kota Probolinggo, Dodik Hermawan, S.H., M.H Kepala Kejaksaan Negeri Kota Probolinggo seluruh Kepala Seksi beserta Jaksa Fungsional Kejaksaan Negeri Kota Probolinggo telah mengikuti kegiatan Bimbingan Teknis dan Manajemen (Pembelajaran di Luar Kampus) Kejaksaan Corporate University Tahun 2024 secara online melalui zoom meeting.